235 Folgen

Siniar BEGINU, dikelola oleh Medio Podcast Network by KG Media yang mengulas pergumulan hidup manusia. Dipandu Wisnu Nugroho, jurnalis, penulis, dan pemimpin redaksi Kompas.com, akan membahas paradoks hidup, mengungkap yang nyata di balik “fakta”, menggugat alasan di balik penghakiman, tentang ketidakpastian yang makin banyak mengepung, dan pengalaman berkesadaran.

Tidak semua upaya baik lekas mewujud. Panjang umur upaya baik-baik.

MEDIO by KG Media
Playlist podcast by Medio di Spotify: https://link.tree/SiniarMedio
Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

BEGINU Wisnu Nugroho | Kompas.com | KG Media

    • Gesellschaft und Kultur

Siniar BEGINU, dikelola oleh Medio Podcast Network by KG Media yang mengulas pergumulan hidup manusia. Dipandu Wisnu Nugroho, jurnalis, penulis, dan pemimpin redaksi Kompas.com, akan membahas paradoks hidup, mengungkap yang nyata di balik “fakta”, menggugat alasan di balik penghakiman, tentang ketidakpastian yang makin banyak mengepung, dan pengalaman berkesadaran.

Tidak semua upaya baik lekas mewujud. Panjang umur upaya baik-baik.

MEDIO by KG Media
Playlist podcast by Medio di Spotify: https://link.tree/SiniarMedio
Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

    Anis Matta, Rekonsiliasi Jokowi-Prabowo, dan Indonesia Superpower Baru

    Anis Matta, Rekonsiliasi Jokowi-Prabowo, dan Indonesia Superpower Baru

    Anis Matta, pendiri Partai Gelombang Rakyat Indonesia (Gelora), menjabarkan tentang pentingnya gagasan kenegaraan. Diskontinyu gagasan dan degenerasi membuat Indonesia dalam bahaya. Anis Matta juga melihat bahwa dalam suatu sistem pemerintahan, negara dan agama seharusnya tidak dipisahkan. Anis Matta juga percaya, Indonesia akan menjadi negara superpower baru karena pengaruh dari geopolitik beberapa negara adidaya.


    Apa langkah dan gagasan Anis Matta untuk mewujudkan cita-cita Indonesia menjadi Superpower baru?

    • 1 Std. 29 Min.
    Beginu Wrap Up: Menjadi Bagian dari Sesuatu untuk Merepresentasikan Sesuatu

    Beginu Wrap Up: Menjadi Bagian dari Sesuatu untuk Merepresentasikan Sesuatu

    Subscribe dan dengarkan episode-episode ekslusif bersama Majalah Bobo Edisi Khusus Cerpen dan Dongeng 50 Tahun di playlist https://s.id/MedioxBobo_Nostalgia

    ----

    Pada episode ini, kita akan mendengarkan potongan perbincangan Wisnu Nugroho bersama Hanna Keraf dan Fluxcup tentang menjadi representasi dari sesuatu. Hanna Keraf, perempuan asal Flores memutuskan kembali ke kampung halamannya demi mempelajari budaya, kebiasaan dan mendapatkan pengalaman agar bisa menjadi representasi dari komunitasnya sendiri. Sama halnya dengan Fluxcup, ia melabeli dirinya sebagai representasi kegagalan karena ia mampu meraih keberhasilan dengan mengolah kegagalan. Dengarkan kisahnya di episode berikut!

    • 18 Min.
    Beginu Wrap Up: Mengasah dan Merawat Kepekaan serta Kesadaran

    Beginu Wrap Up: Mengasah dan Merawat Kepekaan serta Kesadaran

    Pada episode ini, kita akan mendengarkan potongan perbincangan Wisnu Nugroho bersama Fajar Nugros dan Rony “Onik” Rahadian mengenai kepekaan serta kesadaran. Seperti yang terjadi pada Fajar Nugros, kepekaan dan kesadaran berpengaruh besar dalam pembuatan film, sementara dalam hidup Rony, ia berusaha membangun kepekaan dan kesadaran masyarakat melalui produk yang ia ciptakan. Dengarkan kisahnya di episode berikut!

    • 15 Min.
    3 Tahun Beginu, Lika-liku Perjalanan Mereka dan Kita

    3 Tahun Beginu, Lika-liku Perjalanan Mereka dan Kita

    Pada episode ini, kita akan mendengarkan potongan perbincangan Wisnu Nugroho bersama beberapa narasumber yang telah menemani perjalanan Beginu selama tiga tahun. Kita akan memaknai kembali perjalanan dan proses para narasumber yang menjadi bagian dari perjalanan Beginu. Dengakan kisah Soleh Solihun, Voice of Baceprot, Najwa Shihab, dan lain sebagainya di episode berikut!

    • 28 Min.
    Rony "Onik" Rahadian, Membiasakan Hingga Menciptakan Kebiasaan

    Rony "Onik" Rahadian, Membiasakan Hingga Menciptakan Kebiasaan

    Rony “Onik” Rahadian sebagai Founder dari Kick Your Butt melakukan pendekatan dengan perokok agar lebih aware dengan sampah puntung rokok mereka. Ia melakukannya dengan berbaur dengan apa yang mereka sukai; menyisipkan kebiasaan membuang puntung rokok pada tempatnya, yaitu melalui produk Kick Your Butt, yang juga berfungsi sebagai asbak dan bisa menjadi titik utama daur ulang sampah rokok. Produk ini diharapkan dapat membangun kebiasaan dari para perokok. Dengarkan kisah selengkapnya!


    MEDIO by KG Media Playlist podcast by Medio

    di Spotify: https://link.tree/SiniarMedio

    Instagram: https://instagram.com/mediobykgmedia

    TikTok: https://tiktok.com/@mediobykgmedia

    Read about us on: https://kolom.kompas.com/Medio.KGMedio 

    Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

    • 16 Min.
    Rony "Onik" Rahadian, Proses Daur Ulang Puntung Rokok

    Rony "Onik" Rahadian, Proses Daur Ulang Puntung Rokok

    Rony “Onik” Rahadian sebagai Founder dari Kick Your Butt memiliki keresahan mengenai salah satu limbah yang paling umum, tapi belum ditemukan bagaimana cara mengolahnya. Penasaran dengan perjalanan Onik dalam membuat solusi daur ulang limbah puntung rokok dengan projek yang iaj alani? Dengarkan kisah selengkapnya! 


    MEDIO by KG Media Playlist podcast by Medio

    di Spotify: https://link.tree/SiniarMedio

    Instagram: https://instagram.com/mediobykgmedia

    TikTok: https://tiktok.com/@mediobykgmedia

    Read about us on: https://kolom.kompas.com/Medio.KGMedio 

    Saran dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

    • 17 Min.

Top‑Podcasts in Gesellschaft und Kultur

Rammstein – Row Zero
NDR, SZ
FALTER Radio
FALTER
Schwarz & Rubey
Simon Schwarz, Manuel Rubey, Good Guys Entertainment
Milli Vanilli: Ein Pop-Skandal
Wondery
Frühstück bei mir
ORF Hitradio Ö3
Seelenfänger
Bayerischer Rundfunk