1 episode

Menurut Sapardi Djoko Damono, alih wahana adalah perubahan dari satu jenis kesenian ke jenis kesenian lain.
Seloka merupakan bentuk puisi Melayu Klasik, berisikan pepatah maupun perumpamaan yang mengandung senda gurau, sindiran bahkan ejekan. Biasanya ditulis empat baris memakai bentuk pantun atau syair, kadang-kadang dapat juga ditemui seloka yang ditulis lebih dari empat baris.
Alasan saya memilih seloka ini karena ada muatan edukasi yang dapat disampaikan. Sebagai manusia yang merupakan makhluk sosial, hendaknya kita saling menghormati antar sesama. Apalagi sesama teman. Dengan begitu, or

Podcast Monolog: Alih Wahana Sastra Lama | Sastra Melayu Klasik | Seloka | Cerita Tentang Seorang Te annisa nurmufida

    • Education

Menurut Sapardi Djoko Damono, alih wahana adalah perubahan dari satu jenis kesenian ke jenis kesenian lain.
Seloka merupakan bentuk puisi Melayu Klasik, berisikan pepatah maupun perumpamaan yang mengandung senda gurau, sindiran bahkan ejekan. Biasanya ditulis empat baris memakai bentuk pantun atau syair, kadang-kadang dapat juga ditemui seloka yang ditulis lebih dari empat baris.
Alasan saya memilih seloka ini karena ada muatan edukasi yang dapat disampaikan. Sebagai manusia yang merupakan makhluk sosial, hendaknya kita saling menghormati antar sesama. Apalagi sesama teman. Dengan begitu, or

    Podcast Monolog: Alih Wahana Sastra Lama | Sastra Melayu Klasik | Seloka | Tentang Seorang Teman

    Podcast Monolog: Alih Wahana Sastra Lama | Sastra Melayu Klasik | Seloka | Tentang Seorang Teman

    Menurut Sapardi Djoko Damono, alih wahana adalah perubahan dari satu jenis kesenian ke jenis kesenian lain.
    Seloka merupakan bentuk puisi Melayu Klasik, berisikan pepatah maupun perumpamaan yang mengandung senda gurau, sindiran bahkan ejekan. Biasanya ditulis empat baris memakai bentuk pantun atau syair, kadang-kadang dapat juga ditemui seloka yang ditulis lebih dari empat baris.
    Alasan saya memilih seloka ini karena ada muatan edukasi yang dapat disampaikan. Sebagai manusia yang merupakan makhluk sosial, hendaknya kita saling menghormati antar sesama. Apalagi sesama teman. Dengan begitu, orang lain juga akan menghormati kita . Namun, jangan sekali-kali kita menghormati orang lain hanya karena kita juga ingin dihormati. Belajarlah berbuat ikhlas.

    • 3 min

Top Podcasts In Education

Buiten Verwachting
Brussels IVF / Universitair Ziekenhuis Brussel - Prof. dr. Shari Mackens en dr. Caroline Roelens
La vie suffit !
Chloé Bloom
Choses à Savoir
Choses à Savoir
Ces questions que tout le monde se pose
Maud Ankaoua
Ma parole
France Culture
TED Talks Daily
TED