157 afleveringen

Official Website: Periplus.com. PERIPLUS was founded in 1985 to provide high-quality imported books and magazines to readers in Indonesia.

PERIPODCAST PERIPODCAST

    • Kunst

Official Website: Periplus.com. PERIPLUS was founded in 1985 to provide high-quality imported books and magazines to readers in Indonesia.

    Episode 159. Buku yang mengisahkan Majapahit | Herald van der Linde | Periplus

    Episode 159. Buku yang mengisahkan Majapahit | Herald van der Linde | Periplus

    Buku yang mengisahkan Majapahit 👇👇👇

    Dalam naungan gunung-gunung api di Jawa pernah berdiri sebuah kerajaan yang berabad-abad kemudian membentuk apa yang sekarang kita kenal sebagai wilayah Asia Tenggara. Inilah Majapahit. Majapahit dilingkupi beragam kisah tentang perang, penelikungan, para cerdik pandai berambut kusut, dan para raja eksentrik, serta perayaan-perayaan rumit, serta candi-candinya yang anggun. Pengaruh Majapahit meluas hingga Thailand selatan hingga Malaysia, Singpura, Indonesia, dan Filipina. Selama berabad-abad, Majapahit membentuk Indonesia dan wilayah Asia Tenggara.#majapahit #sejarahindonesia #nusantara #sejarah #kerajaanindonesia


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 1 min.
    Episode 158. Paduan Suara Trust Chorus Trinitiy Youth Symphony Orchestra - Voice to Care

    Episode 158. Paduan Suara Trust Chorus Trinitiy Youth Symphony Orchestra - Voice to Care

    Voice To Care sendiri adalah pementasan sekaligus puncak dari serangkaian program donasi: Fold to Care dan Shop to Care. Pada acara puncak ini kelompok paduan suara mengangkat kepedulian terhadap anak-anak penderita kanker.  Dengan menggabungkan keindahan seni suara
    dan semangat perjuangan melawan kanker, “Voice To Care” menjadi panggung yang memperkuat ikatan solidaritas dan kepedulian dalam menciptakan dunia yang lebih baik bagi anak-anak yang menderita kanker. 

    Sebagai bagian dari program ini, paduan suara anak-anak akan menjadi pengingat bahwa pesona resonansi juga dapat menjadi sumber harapan dan kekuatan yang tak tergoyahkan dalam menghadapi cobaan kehidupan. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini, kami menggandeng kelompok Paduan
    Suara Yakobus, Santa Ursula, dan Trust Chorus dari Trinitiy Youth Symphony Orchestra untuk bergabung dalam acara Voice To Care: Bela Rasa Terhadap Anak-anak Penderita Kanker. Harapannya melalui lagu-lagu yang dibawakan, kita dapat  bersatu dalam satu irama menjadi simbol kebersamaan dalam setiap perjuangan. 

    (Sumber: https://blog.periplus.com/bela-rasa-terhadap-anak-anak-penderita-kanker/)


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 29 min.
    Episode 157. Paduan Suara Santa Ursula - Voice To Care: Bela Rasa terhadap Anak-anak Penderita Kanker

    Episode 157. Paduan Suara Santa Ursula - Voice To Care: Bela Rasa terhadap Anak-anak Penderita Kanker

    Voice To Care sendiri adalah pementasan sekaligus puncak dari serangkaian program donasi: Fold to Care dan Shop to Care. Pada acara puncak ini kelompok paduan suara mengangkat kepedulian terhadap anak-anak penderita kanker.  Dengan menggabungkan keindahan seni suara
    dan semangat perjuangan melawan kanker, “Voice To Care” menjadi panggung yang memperkuat ikatan solidaritas dan kepedulian dalam menciptakan dunia yang lebih baik bagi anak-anak yang menderita kanker. 



    Sebagai bagian dari program ini, paduan suara anak-anak akan menjadi pengingat bahwa pesona resonansi juga dapat menjadi sumber harapan dan kekuatan yang tak tergoyahkan dalam menghadapi cobaan kehidupan. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini, kami menggandeng kelompok Paduan
    Suara Yakobus, Santa Ursula, dan Trust Chorus dari Trinitiy Youth Symphony Orchestra untuk bergabung dalam acara Voice To Care: Bela Rasa Terhadap Anak-anak Penderita Kanker. Harapannya,, melalui lagu-lagu yang dibawakan kita dapat  bersatu dalam satu irama menjadi simbol kebersamaan dalam setiap perjuangan. 



    (Sumber: https://blog.periplus.com/bela-rasa-terhadap-anak-anak-penderita-kanker/)


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 10 min.
    Episode 156. Kelas Origami dari Asosiasi Origami Indonesia

    Episode 156. Kelas Origami dari Asosiasi Origami Indonesia

    Meskipun dihadapkan pada penyakit yang mematikan, Sadako tidak menyerah untuk menyuarakan harapannya melalui kertas origami. Seribu bangau kertas yang dilipat oleh Sadako menjadi bukti betapa dirinya begitu mencintai kehidupan. Kisahnya yang mengharukan telah menjadi simbol harapan bagi umat manusia, terutama anak-anak penyintas kanker.

    Terinspirasi dari kisah Sadako Sasaki, dalam kelas origami ini kami hendak mengajak para peserta untuk melipat kertas origami sebagai simbol harapan, kesembuhan, dan perdamaian. Melalui proses ini kita juga dapat memaknai dan merefleksikan perjuangan serta ketabahan Sadako Sasaki dalam menghadapi kanker. Seperti Sadako yang terus melipat bangau kertas meskipun dalam kondisi sakit, peserta kelas origami diajak untuk mengingat bahwa harapan dan kekuatan dapat ditemukan bahkan di tengah-tengah kesulitan terbesar.

    (Sumber: https://blog.periplus.com/bela-rasa-terhadap-anak-anak-penderita-kanker/


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 30 min.
    Episode 155. Kak Devina - Kisah Sadako Sasaki

    Episode 155. Kak Devina - Kisah Sadako Sasaki

    Periplus, sebagai sebuah jenama toko buku yang menaruh perhatian pada literasi dan perkembangan rasa-intelektual generasi muda hendak mengapresiasi karya Sue DiCicco dan Masahiro Sasaki, The Complete Story of Sadako Sasaki and the Thousand Paper Cranes.

    Buku ini berkisah tentang perjuangan hidup Sadako Sasaki yang terpapar kanker berkat radiasi bom atom yang jatuh di Hiroshima pada 6 Agustus 1945 semasa Perang Dunia II.

    Sadako yang awalnya adalah gadis kecil periang dan sehat harus menjalani hari-harinya di rumah sakit karena penyakit kanker yang dideritanya. Meskipun Sadako tahu bahwa dirinya sakit, ia tetap berusaha tegar melawan penyakit dengan membuat origami bangau kertas. Bagi Sadako, bangau kertas adalah simbol keajaiban dan harapan bahwa suatu saat nanti ia akan sembuh dari penyakitnya.

    (Sumber: https://blog.periplus.com/bela-rasa-terhadap-anak-anak-penderita-kanker/)


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 24 min.
    Episode 154. Paduan Suara Santo Yakobus - Voice To Care: Bela Rasa terhadap Anak-anak Penderita Kanker

    Episode 154. Paduan Suara Santo Yakobus - Voice To Care: Bela Rasa terhadap Anak-anak Penderita Kanker

    Voice To Care sendiri adalah pementasan sekaligus puncak dari
    serangkaian program donasi: Fold to Care dan Shop to Care. Pada acara puncak ini kelompok paduan suara mengangkat kepedulian terhadap anak-anak penderita kanker.  Dengan menggabungkan keindahan seni suara dan semangat perjuangan melawan kanker, “Voice To Care” menjadi panggung yang memperkuat ikatan solidaritas dan kepedulian dalam menciptakan dunia yang lebih baik bagi anak-anak yang menderita kanker. 



    Sebagai bagian dari program ini, paduan suara anak-anak akan menjadi pengingat bahwa pesona resonansi juga dapat menjadi sumber harapan dan kekuatan yang tak tergoyahkan dalam menghadapi cobaan kehidupan. Oleh karena itu, pada kesempatan kali ini, kami menggandeng kelompok Paduan Suara Yakobus, Santa Ursula, dan Trust Chorus dari Trinitiy Youth Symphony Orchestra untuk bergabung dalam acara Voice To Care: Bela Rasa Terhadap Anak-anak Penderita Kanker. Harapannya,, melalui lagu-lagu yang dibawakan kita dapat  bersatu dalam satu irama menjadi simbol kebersamaan dalam setiap perjuangan. https://blog.periplus.com/bela-rasa-terhadap-anak-anak-penderita-kanker/


    ---

    Send in a voice message: https://podcasters.spotify.com/pod/show/periplusid/message

    • 14 min.

Top-podcasts in Kunst

Etenstijd!
Yvette van Boven en Teun van de Keuken
Ervaring voor Beginners
Comedytrain
Met Groenteman in de kast
de Volkskrant
De Groene Amsterdammer Podcast
De Groene Amsterdammer
Man met de microfoon
Chris Bajema
Smakelijk! De podcast van Petra Possel
Petra Possel