Halo, Sobat TGR!!
Gimana nih puasanya Sobat TGR? Masih semangat, kan? Nggak kerasa sekarang udah memasuki tahap kedua dari podcast spesial ramadhan ya, Sobat? Nah, sama seperti podcast spesial ramadhan tahun sebelumnya. Jadi di podcast spesial ramadhan ini kita akan bahas tentang hal-hal yang berkaitan dengan bulan Ramadhan. Untuk itu, di episode kali ini kita akan membahas mengenai salah satu tradisi seru yang selalu hadir di bulan Ramadhan, khususnya di kalangan anak-anak dan remaja yaitu "Perang Sarung". Penasaran dengan tradisi perang sarung? Yuk, kita bahas bersama!!
Podcast Voice Over: Siti Muawana
Podcast Audio Editor: Ratu Soleha
Information
- Show
- PublishedMarch 9, 2025 at 9:00 PM UTC
- Length4 min
- RatingClean