3 episodi

Bersama saya Anshari dan narasumber yang berlatar belakang "ungu" lainnya, kita akan membicarakan banyak hal terkait ilmu Psikologi.

Anshari & The Purple Trees Anshari Rahmi

    • Scienze

Bersama saya Anshari dan narasumber yang berlatar belakang "ungu" lainnya, kita akan membicarakan banyak hal terkait ilmu Psikologi.

    Serba-serbi Sandwich Generation & Lika-liku Kehidupan Kaum Urban Bagian 2

    Serba-serbi Sandwich Generation & Lika-liku Kehidupan Kaum Urban Bagian 2

    Bagian kedua dari serba-serbi generasi sandwich & lika-liku kehidupan kaum urban bersama Aulia Laratika Rizal S.Ikom dan Indah Dewanti Rahmalia  S.Psi.,M.Psi.,Psikolog.

    • 31 min
    Serba-serbi Sandwich Generation & Lika Liku Kehidupan Kaum Urban Bagian 1

    Serba-serbi Sandwich Generation & Lika Liku Kehidupan Kaum Urban Bagian 1

    Kali ini kita membahas sebuah tema yang mungkin relate bagi banyak orang terutama para milennials,  yaitu serba-serbi sandwich generation. Bersama Aulia Laratika Rizal S.Ikom dan Indah Dewanti Rahmalia S.Psi.,M.Psi.,Psikolog, kita akan mencari tahu apa sih itu sandwich generation dan bagaimana jika kita adalah bagian dari generasi ini. 

    • 28 min
    Bincang Buku Together Apart : The Psychology Of Covid 19

    Bincang Buku Together Apart : The Psychology Of Covid 19

    Halo, podcast pertama ini sebenarnya adalah hasil edit dari event Zoom Meeting yang diselenggarakan IKAPSI & ICC dengan tema Bincang Buku The Psychology of Covid 19 pada tanggal 8 Juni 2020 lalu. Buku ini ditulis oleh Jolanda Jetten, Stephen Reicher, S. Alexander Haslam, dan Tegan Cruwys. Buku yang dikerjakan dalam waktu relatif singkat ini hadir untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan mengenai pendekatan psikologi sosial dalam menghadapi pandemi coronavirus. 



    Saya (Anshari Rahmi) dan Rani Armalita tidak hanya memperbincangkan isi buku yang diterbitkan oleh SAGE ini, tetapi juga menggali hal-hal yang mungkin dapat diimplementasikan untuk menghadapi pandemi. Terutama, tentang bahasan utama dari buku ini yaitu teori identitas sosial. 

    PS : Banyak distraksi saat event ini dilaksanakan, terutama suara-suara  yang tidak diinginkan. Namun semoga hasil perbicangan ini dapat  dicerna oleh pendengar, dan semoga dapat diambil manfaatnya. 

    • 1h 14 min

Top podcast nella categoria Scienze

Geopop - Le Scienze nella vita di tutti i giorni
Geopop
Ci vuole una scienza
Il Post
F***ing genius
storielibere.fm
Scientificast
Scientificast
Il podcast di Piergiorgio Odifreddi: Lezioni e Conferenze.
Vito Rodolfo Albano
A Wild Mind
Andrea Bariselli