16 Folgen

Ruang diskusi mengenai topik seputar career dan networking bareng narasumber yang seru-seru.

Career Network Conversation CNC MM UGM

    • Wirtschaft

Ruang diskusi mengenai topik seputar career dan networking bareng narasumber yang seru-seru.

    How to be Easily Accepted by the Recruiter (HR Perspective)?

    How to be Easily Accepted by the Recruiter (HR Perspective)?

    Hello, MBA Leaders! Pada sering bertanya-tanya ngga sihh bagaimana persiapan, proses seleksi, dan apa saja hal yang diperhatikan oleh para recruiter terhadap para pelamar kerja. Salah satunya adalah sosial media mereka, hampir di setiap recruitment ada sebuah statement "Social media (instagram dan kawan-kawan) untuk tidak di-private" Nah kira-kira apasih yang mau dilihat oleh para recruiter ini pada sosial media kita? Untuk tau jawabannya yuk kita simak podcast CNC dengan pembicara Teresa Laura Kristi dari sisi HR. Laura bilang "Social media sebagai personal branding pelamar kerja..". Ternyata dari sosial media ini, recruiter dapat menilai bagaimana kepribadian seseorang di publik, khususnya ketika berinteraksi dengan orang lain di jejaring sosial.

    • 1 Std. 9 Min.
    S.3 Eps 2 - Jangan Takut Bekerja di Bidang Keuangan! Part 1

    S.3 Eps 2 - Jangan Takut Bekerja di Bidang Keuangan! Part 1

    Mengapa harus mendengarkan podcast ini?


    Kamu akan dapat gambaran sesungguhnya tentang dunia kerja, apalagi di sektor keuangan!
    Dua narasumber di episode ini sangat sangat sangat inspiratif!
    Pandangan burukmu terkait sektor keuangan akan terkikis!

    Masih banyak lagi alasan mengapa podcast ini harus didengarkan dan disukai. Namun, temukan sendiri saja jawabannya! 



    Selamat mendengarkan!

    • 35 Min.
    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 3

    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 3

    Pada bagian terakhir ini, Miftahudin Nur Ihsan membagikan pandangan hidupnya yang mungkin akan dapat membantu pendengar yang sedang membutuhkan petuah-petuah terkait dunia kuliah, dunia kerja, dan yang ingin berwira usaha.



    Selamat mendengarkan!

    • 28 Min.
    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 2

    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 2

    Pada bagian kedua ini, kami melanjutkan obrolan dengan Miftahudin Nur Ihsan terkait penciptaan kehidupan yang seimbang. Kepada kami, Miftahudin Nur Ihsan menceritakan bagaimana di tengah kesibukan pekerjaan, organisasi, dan usahanya, ia tetap berhasil mendapatkan status cumlaude dengan IPK yang hampir sempurna.



    Selamat mendengarkan Career Network Conversation!

    • 22 Min.
    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 1

    S.3 Eps 1 - How to Create and Achieve Life Balance? Part 1

    Menjalankan dua atau lebih jenis kegiatan yang mengharuskan memiliki kefokusan yang tinggi dalam waktu bersamaan tentu sangattidak mudah dilakukan. Apalagi jika mahasiswa memilih mengikuti organisasi baik itu di lingkungan kampus, komonitas, atau di lingkungan rumah masing-masing. Kerapkali ada satu aktivitas yang tidak dapat dilakukan dengan maksimal hasil dari aktivitas-aktivitas lain dan dalam banyak kasus, ini dapat merugikan tidak hanya individu mahasiswa itu sendiri namun juga pihak-pihak yang berkaitan.

    Podcast episode ini akan berupaya mengupas tentang bagaimana menyeimbangkan kehidupan kampus, organisasi, dan pekerjaan. Harapannya, tiga aktivitas tersebut dapat berfungsi maksimal dan efektif sehingga dapat memberikan nilai yang diinginkan dari masing-masing kegiatan.

    • 22 Min.
    S.2 EPS 2 - Sharing Session: Generalist VS Specialist (Part 3)

    S.2 EPS 2 - Sharing Session: Generalist VS Specialist (Part 3)

    Proses MM Leaders dalam mencari pekerjaan bisa dikatakan cukup tricky, apakah mau jadi generalis atau spesialis. Dua kategori ini mungkin sering menjadi dilema bagi jobseeker, terutama saat ia mulai menjalani pekerjaan pertamanya. Apakah saat ini kamu merasa demikian? Tenang, kamu tidak sendiri. Dengarkan spotify Sharing Session: Generalist VS Specialist bersama  Amin Wibowo, S.E., M.B.A., Ph.D. selaku Chairman MM UGM Yogyakarta untuk cari tahu jawabannya dan jangan lupa follow IG: @cnc_mmugm.

    • 8 Min.

Top‑Podcasts in Wirtschaft

Handelsblatt Morning Briefing - News aus Wirtschaft, Politik und Finanzen
Teresa Stiens, Christian Rickens und die Handelsblatt Redaktion, Handelsblatt
Alles auf Aktien – Die täglichen Finanzen-News
WELT
Finanzfluss Podcast
Finanzfluss
Handelsblatt Today - Der Finanzpodcast mit News zu Börse, Aktien und Geldanlage
Solveig Gode, Sandra Groeneveld, Nele Dohmen, Anis Mičijević, Kevin Knitterscheidt
Plusminus. Mehr als nur Wirtschaft.
SWR
Kampf der Unternehmen
Wondery