897 episodes

Selamat Datang di Cuap-Cuap Cuan!

Di podcast ini, kamu bisa dapetin banyak info soal dunia ekonomi, bisnis dan investasi dengan cara yang fun serta menyenangkan. Langsung aja jelajahi playlist Cuap-Cuap Cuan yang full faedah di Spotify, Apple Podcast, Google Podcast, dan Anchor. Kita upload episode baru tiap hari lho...
Kalo ada saran, kritik maupun pujian, langsung aja DM ke Instagram @cuap_cuan yaa...
Salam Cuan!

Cuap Cuap Cuan Podcastnya CNBC Indonesia

    • News
    • 1.0 • 1 Rating

Selamat Datang di Cuap-Cuap Cuan!

Di podcast ini, kamu bisa dapetin banyak info soal dunia ekonomi, bisnis dan investasi dengan cara yang fun serta menyenangkan. Langsung aja jelajahi playlist Cuap-Cuap Cuan yang full faedah di Spotify, Apple Podcast, Google Podcast, dan Anchor. Kita upload episode baru tiap hari lho...
Kalo ada saran, kritik maupun pujian, langsung aja DM ke Instagram @cuap_cuan yaa...
Salam Cuan!

    Detoks Keuangan ft Ayyi Hidayah

    Detoks Keuangan ft Ayyi Hidayah

    Hai, Sobat Cuan..



    Ketika mendengar kata 'Detoks', pasti kita langsung teringat soal diet untuk menjaga kesehatan tubuh.. Eits, tapi ternyata detoks juga bisa diterapkan di keuangan, guna menjaga kesehatan finansial kita lho Sobat Cuan.. Lantas, seberapa penting sih detoks keuangan ini dilakukan? Kemudian, seperti apa ya tahapan detoks keuangan yang ideal? Serta apa saja manfaatnya ketika kita melakukan detoks keuangan? Simak yuk perbincangan Anneke Wijaya bersama dengan Ayyi Hidayah selaku Financial Expert CNBC Indonesia, berikut ini.. 



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 20 min
    PAHAM: Apa Kabar Market, Pasca Putusan MK?

    PAHAM: Apa Kabar Market, Pasca Putusan MK?

    Hai, Sobat Cuan..



    Selain inflasi AS ataupun tensi geopolitik di Timur Tengah, putusan Mahkamah Konstitusi terkait Pilpres 2024 juga menjadi salah satu sentimen yang diperhatikan oleh para pelaku pasar.. Lantas, seberapa besar pengaruh putusan MK dan kemenangan Prabowo-Gibran sebagai Presiden terpilih, terhadap pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)? Dan bagaimana nasib dari saham-saham yang terafiliasi oleh Presiden terpilih (Prabowo-Gibran)? Simak yuk perbincangan Syarifah Rahma bersama dengan Tasya Natalia Pangestika, selaku Equity Analyst CNBC Indonesia, di segmen PAHAM (Pantauan Saham) berikut ini.. Enjoy!



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 18 min
    LABA: 26. Mbaku Sayang Jangan Lupa Pulang

    LABA: 26. Mbaku Sayang Jangan Lupa Pulang

    Hai, Sobat Cuan



    Siapa nih yang suka ketar-ketir saat mbak ART (Asisten Rumah Tangga) pulang saat libur lebaran? Karena tidak sedikit, ketika ART seharusnya kembali bekerja, beberapa dari mereka mengajukan resign secara mendadak dengan berbagai alasan. Fenomena tersebut seringkali terjadi di sekitar kita, tak terkecuali ibu-ibu di LABA (Lapaknya Ibu-ibu dan Bapak-bapak). So, ada cerita menarik apa ya dari para ibu soal drama ART yang terjadi pasca libur lebaran? Simak obrolan serunya bersama Maria Katarina, Dwininta Widyastuti selaku Produser CNBC Indonesia dan Olivia Louise selaku Financial Expert CNBC Indonesi berikut ini.   

    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 19 min
    Drakor (Season 7) Eps 2. Yang Tertutup Akhirnya terbuka

    Drakor (Season 7) Eps 2. Yang Tertutup Akhirnya terbuka

    Hai, Sobat Cuan..



    Setelah pertemuannya dengan Damar, Lisa mulai menyadari sesuatu. Damar si unyu dan cupu dulu, sudah berubah. Dan terasa keanehan yang sulit di deskripsikan. Banyak Hal yang terbuka satu persatu tentang Damar. Lisa pun makin galau, informasi yang ia terima teantang Damar semuanya negatif. Lalu, apakah Lisa akan meneruskan kolaborasinya dengan Damar? Simak cerita lengkapnya hanya di Drakor (drama keuangan on reality).

     

    Jangan lupa dengerin audio series Cuap Cuap Cuan, yang tayang setiap hari Kamis, Jam 17.00 WIB, hanya di Spotify ya....



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 12 min
    KONEKSI #182 Guncangan Akibat Konflik Timur Tengah

    KONEKSI #182 Guncangan Akibat Konflik Timur Tengah

    Hai, Sobat Cuan..



    Konflik yang berkepanjangan di Timur Tengah dapat memicu kembali inflasi dan mengganggu perdagangan internasional. Perang dan ketidakstabilan yang melanda kawasan ini akan juga berdampak terhadap pertumbuhan ekonomi Indonesia. Ketegangan geopolitik tersebut berpotensi terus berlanjut, sehingga kekutan perekonomian Indonesia perlu dipastikan agar tetap memiliki daya tahan. Lantas, apa saja dampak konflik Timur Tengah terhadap ekonomi Indonesia? Simak obrolan lengkapnya di podcast. Cuap Cuap Cuan segmen KONEKSI (Konten Ekonomi Seksi) bersama Maria Katarina, Sefti Oktarianisa selaku Managing Editor CNBC ⁠Indonesia.com⁠ dan Mohamad Dian Revindo selaku Wakil Kepala LPEM FEB UI berikut ini, enjoy!



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 26 min
    Menjadi Perempuan Cerdas Finansial ft Olivia Louise

    Menjadi Perempuan Cerdas Finansial ft Olivia Louise

    Hai, Sobat Cuan..



    Cerdas dalam mengelola keuangan dan mandiri finansial menjadi salah satu aspek kehidupan yang diidam-idamkan banyak perempuan. Selain menunjang kebutuhan diri sendiri, dengan memahami perencanaan keuangan, perempuan bisa menjadi sosok yang mandiri dan meningkatkan nilai diri. Lantas, bagaimana cara menjadi perempuan yang cerdas finansial? Simak tips lengkapnya di podcast Cuap Cuap Cuan segmen interview bersama Maria Katarina dan Olivia Louise selaku Financial Expert CNBC Indonesia berikut ini.



    Sobat Cuan, jangan lupa ya untuk follow IG @cuap_cuan, dan juga subscribe youtube channel Cuap Cuap Cuan, kemudian di like, comment dan share ya. Salam cuan!

    • 24 min

Customer Reviews

1.0 out of 5
1 Rating

1 Rating

Top Podcasts In News

The Daily
The New York Times
Serial
Serial Productions & The New York Times
Up First
NPR
The Tucker Carlson Podcast
Tucker Carlson Network
Pod Save America
Crooked Media
The Ben Shapiro Show
The Daily Wire

You Might Also Like

Money Discussion with Rivan Kurniawan
Rivan Kurniawan
Lima Menit Berita
Podcast Tempo
METRO TV
Metro TV
Laporan VOA - Voice of America | Bahasa Indonesia
VOA
Apa Kata Tempo
Podcast Tempo
CNN Indonesia
CNN Indonesia