100 episodes

Suar Akademia adalah podcast ngobrol seru yang menghadirkan akademisi dan peneliti untuk menjelaskan dan mengomentari isu terkini, dipandu oleh para editor The Conversation Indonesia (TCID).

SuarAkademia The Conversation

    • News

Suar Akademia adalah podcast ngobrol seru yang menghadirkan akademisi dan peneliti untuk menjelaskan dan mengomentari isu terkini, dipandu oleh para editor The Conversation Indonesia (TCID).

    Penyalahgunaan KIP Kuliah mahasiswi Undip: perlukah mekanisme penyaluran beasiswa ini ditinjau ulang?

    Penyalahgunaan KIP Kuliah mahasiswi Undip: perlukah mekanisme penyaluran beasiswa ini ditinjau ulang?

    Seorang mahasiswi dari Universitas Diponegoro (Undip) menjadi topik hangat di media sosial karena menerima beasiswa Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-K), meskipun ia berasal dari keluarga yang ekonominya…

    • 25 min
    Refleksi hari pendidikan nasional: mengurai permasalahan pendidikan tinggi di Indonesia

    Refleksi hari pendidikan nasional: mengurai permasalahan pendidikan tinggi di Indonesia

    Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) dirayakan setiap tahun pada tanggal 2 Mei, bertepatan dengan tanggal lahir Ki Hajar Dewantara, seorang tokoh penting yang berjuang demi hak pendidikan untuk semua lapisan…

    • 46 min
    Polemik publikasi ilmiah Kumba Digdowiseiso: mengapa kasus pelanggaran akademik sering terulang?

    Polemik publikasi ilmiah Kumba Digdowiseiso: mengapa kasus pelanggaran akademik sering terulang?

    Kumba Digdowiseiso, salah satu guru besar termuda di Indonesia, menarik perhatian komunitas akademisi, baik di Indonesia maupun di luar negeri. Nama Kumba jadi perbincangan karena kasus yang melibatkan…

    • 38 min
    Pelajaran dari kasus mahasiswa magang di Jerman: pentingnya kampus mempersiapkan program magang yang matang

    Pelajaran dari kasus mahasiswa magang di Jerman: pentingnya kampus mempersiapkan program magang yang matang

    Belakangan, kasus tindak pidana perdagangan orang (TPPO) bermodus magang di Jerman menyedot perhatian publik. Bareskrim Polri menyatakan bahwa 1.047 mahasiswa telah menjadi korban TPPO berkedok program…

    • 19 min
    Cara baru yang efektif untuk deteksi cemaran BPA dalam kemasan plastik

    Cara baru yang efektif untuk deteksi cemaran BPA dalam kemasan plastik

    Universitas Islam Indonesia (UII) mendukung The Conversation Indonesia (TCID) dalam penerbitan siniar ini. Kehidupan modern sangat bergantung pada penggunaan kemasan makanan. Beberapa bahan yang sering…

    • 22 min
    Apa risikonya jika TNI dan Polri bisa jadi ASN?

    Apa risikonya jika TNI dan Polri bisa jadi ASN?

    Rancangan Peraturan Pemerintah (RPP) tentang pengelolaan Aparatur Sipil Negara (ASN) hampir selesai dibuat. RPP ini memungkinkan posisi ASN dapat dijabat oleh anggota TNI dan Polri, dan sebaliknya. Menurut…

    • 36 min

Top Podcasts In News

Close The Door
Deddy Corbuzier
Global News Podcast
BBC World Service
Economist Podcasts
The Economist
The Daily
The New York Times
Что это было?
BBC Russian Radio
CNN Indonesia
CNN Indonesia